Transfer yang sudah berakhir pada musim dingin ini namun masa depan Luca Modric harus kembali di perbincangkan oleh media Italia mengenai masa depan sang gelandang yang kerap di hubung-hubungkan akan berkarir di liga Italia dimana klub sekelas Inter Milan cukup tertarik untuk bisa mendapatkannya.
Yang di ketahui bahwa beberapa waktu lalu Cristiano Ronaldo sudah memutuskan untuk meninggalkan La Liga dan berkarir di Liga Serie A dengan memperkuat skuad Bianconerri dan kini klub Real Madrid harus kembali diberitakan bakal kehilangan gelandang terbaik mereka menuju negri Pizza.
Berita seputar Modric sendiri maupun pihak Inter Milan sudah melakukan negosiasi pembahasan mengenai masa depan dan berjalan dengan baik dimana kini pihak Inter tinggal menunggu kabar dari Los Blancos yang memperbolehkan pemain terbaik di ajang Piala Dunia 2018 lalu ingin boleh meninggalkan Santiago.
Pihak Madrid tampaknya tak sedikitpun untuk melepas sang pemain seperti saat mereka harus kehilangan mega bintanga Cr7 tuju menuju Juventus meskipun tawaran yang di keluarkan pihak Inter Milan cukup menggiurkan dan upah gaji yang tinggi untuk sang pemain namun Inter kembali dipastikan gagal di tahun ini.
Modric sendiri saat ini menjadi target utama pihak Inter Milan, sebelumnya mereka juga sudah mendatangkan beberapa nama di bursa transfer tahun ini seperti halnya Radja Nainggolan, Matteo Politano, De Vrij, Kieta Balde, Simme Vrsaljko dan Kwadwo Asamoah namun target mendapatkan Modric terbilang cukup besar untuk merubah permain lini tengah Inter musim ini.