Kinerja dari penjaga gawang di skuad Manchester Merah tengah di ambang ketidak pastian dikarenakan belakangan performa skuad asuhan Solskjaer cukup buruk dan berimbas dengan masa depan sang kiper bernama De Gea.
Di ketahui bahwa sebanyak 5 laga yang sudah dimainkan oleh skuad Mancehster Merah, Kiper timnas Spanyol tersebut sudah kebobolan sebanyak 9 gol tanpa menghasilkan gol kegawang lawan sehingga pihak United tampaknya bakal memburu kiper baru di musim mendatang.
Kiper ini cukup di minati oleh pihak The Red Devils ialah Jan Oblak yang tampil cukup baik bersama skuad Atletico Madrid dimusim ini dan jika benar Oblak akan mendarat ke Old Trafford dimusim mendatang bukan tidak mungkin De Gea juga bakal tergusur menjadi kiper utama.
Kiper asali Spanyol Ini juga harus mencari klub baru guna menjalani karirnya sebagai kiper dan sebelumnya nama klub seperti Real Madrid cukup tertarik untuk bisa bekerja sama apalagi Zidane sudah kembali menjadi sang pelatih beberapa waktu lalu.
Dan dimusim ini saja, klub Manchester Merah sudah kebobolan sebanyak 50 kali dan ini pernah terjadi di tahun 2011 lalu yang mambuat banyak pihak menilai bahwa De Gea perlahan sudah menurun performanya untuk mengawal mister gawang skuad United meskipun konyrak tersisa selam 3 tahun kedepan.