Pihak dari Manchester Merah baru saja mendapatkan kinerja bek tengah dari klub Leicester City dengan nilai tranfser mencapai harga 80 juta pounds atau setara dengan 1,4 triliun rupiah membuat presiden klub Napoli bernama Aurelio De Laurentis angkat bicara seputar harga transfer tersebut.
Bek yang di dapat oleh skuad United bernama Hary Maguire dan menjadikan bek kebangsaan Inggris tersebut sebagai bek dengan harga termahal di dunia saat ini dan sekaligus mengalahkan Van Dijk yang di datangkan oleh skuad Liverpool pada musim panas tahun 2017 lalu.
Laurentis berbicara soal harga tersebut telalu tinggi untuk bek yang belum pernah mencicipi kerasnya turnamen Eropa dan sebelumnya pihak Mancehster united sempat tertarik mendapatkan pemainnya bernama Kalidou Koulibaly dari skuad Napoli.
Jika memang benar ada klub yang coba menggoda kembali pemain mereka, sang presiden klub menyatakan bahwa bek kebangsaan Senegal tersebut masih terlalu tinggi dan bahkan mengalahkan bek yang di datangkan United beberapa saat sebelum bursa transfer di tutup pada hari ini.
Nilai transfer dari yg diperkirakan oleh De Laurintis mencapai 280 juta uero yang setara dengan 3 kali lipat harga yang di keluarkan pihak Manchester Merah untuk memboyong Maguire di menit-menit berakhrnya bursa transfer di musim pana tahun ini.