Masih berusia muda yakni 20 tahun akan tetapi performa yang di tampilkan oleh salah satu striker yang dimiliki oleh skuad Paris Saint Germain tak ada henti-hentinya memberikan sensasi bagi pecinta sepak bola hingga dirinya berhasil menyumbangkan kembali satu gol untuk membawa PSG mencuri kemenangan tandang ketika bertemu dengan skuad Manchester United.
Tak hanya itu striker bernama Kylian Mbappe juga tampil menawan di lanjutan liga 1 Prancis pada hari Senin lalu dimana berkat gol semata wayangnya klub asuhan tuchel mampu meraih kemenangantipis dengan kedudukkan akhir st. Etienne yang membuat posisi PSG masih nyaman di klasmen puncak dengan raihan 73 angka dan selislih 12 poin terhadap Lille yang menempati posisi ke 2 klasmen saat ini.
Dengan begitu pemain kebangsaan prancis sudah berhasil menyumbangkan 19 gol dari pertandingan sebanyak 18 laga yang dijalaninya pada musim ini dan menjadikan tops skorer sementara di liga 1 Prancis musim ini dan pastinya kembali mencattatkan namanya sebagai pesepak bola muda asal prancis yang mampu menciptakan banyak gol selama 1 musim kompetisi.
Seperti yang diketahui total keseluruhan gol yang diciptakan Mbappe dimusim ini ialah sebanyak 24 gol dan sekaligus mengalahkan dua rekans etimnya yakni Neymar dan juga Cavani dan kedua rekannya juga masih harus beristirahat panjang karena cedera yang membuat kesempatan Mbappe untuk bisa menjauh dari gol yang dihasilkannya bersama PSG.
Selain trofi juara Piala Dunia bersama Timnas Prancis, dan trofi juara liga dengan skuad PSG serta trofi juara lainnya kini pihak klub berharap besar kepada Mbappe untuk bisa menghantarkan PSG meraih trofi juara Liga Champions pada musim ini.